Berikut adalah Cara internet flexi tidak putus-putus dengan metode melakukan ping secara terus menerus agar tidak terjadi idle yang menyebabkan terputusnya koneksi internet flexi. Ada dua cara melakukan Ping; Ping Manual dan Ping menggunakan software.
- Klik Start--Run
- Ketik ping www.google.com -t -l t (baca: spasi -t, spasi -l(el) spasi t), kemudian klik OK atau Enter atau dapat juga kita ping ke primary DNS flexy secara langsung contoh : ping 202.134.1.10 -t
- Selesai, Akan muncul jendela hitam (cmd) yang sedang melakukan ping secara terus menerus, minimize aja jendelanya, gak usah di close
- Download software Stay Alive di link ziddu berikut ini : http://www.ziddu.com/download/13672269/Stayalive.rar.html
- Install program Stay Alive tersebut dan jalankan Stay Alive tersebut dengan klik icon di taskbar.
- Setting Stay Alive tersebut dengan klik OPTION maka akan tampil gambar berikut ini :
- Pilih Ping pada menu Access Type.
- Pilih Fixed pada menu Interval (Sec)
- Isi dengan angka 1, kemudian klik OK.
- Klik ON maka dijendela bawahnya akan terlihat proses ping yang dilakukan oleh Stay Alive tersebut.
Semoga bermanfaat
Diringkas dari berbagai sumber
Cara internet flexi tidak putus-putus